Banjar Update
8 Aktivitas Stimulasi Otak untuk Meningkatkan Memori
- Beberapa penelitian menunjukkan, berolahraga dapat meningkatkan fungsi kognitif otak. Dilansir dari its.ac.id, Centers for Disease Control and Prevention (CDC) di Amerika Serikat menyatakan bahwa aktivitas fisik dapat mendukung kemampuan berpikir, belajar, memecahkan masalah, serta menjaga keseimbangan emosi yang baik.

Redaksi Daerah
Author