Homelogo-ta
Banjar Update

Banjarmasin Punya Rumah Karantina ODP Covid-19

  • Kota Banjarmasin akhirnya punya rumah karantina atau isolasi  bagi orang dalam pemantauan (ODP) Covid-19. Kata Walikota Ibnu Sina, wadah khusus ini bertempat di Gedung Balai Balai Teknologi Informasi dan Komunikasi Pendidikan (BTIKP) milik Pemerintah Provinsi Kalsel.

ibnu saat bertemu warga
caption
ibnu saat bertemu warga (Istimewa)