Homelogo-ta
Local Pride

Kesenian Bakumpai Tampil di Harjad Batola, Sosiolog ULM : Bentuk Pelestarian Kesenian Daerah

  • Ada kemungkinan Tari Topeng Panji  Bakumpai mulai tumbuh pada awal Abad ke-19 di kawasan pesisir sungai Barito bersamaan dengan masuknya kawasan perdagangan Islam.
Orang Bakumpai di sepanjang sungai Barito percaya bahwa bahwa tarian Topeng Panji Bakumpai ini dapat menjauhkan diri dari mara bahaya atau petaka (Foto : Dokumentasi Setia Budhi)
Orang Bakumpai di sepanjang sungai Barito percaya bahwa bahwa tarian Topeng Panji Bakumpai ini dapat menjauhkan diri dari mara bahaya atau petaka (Foto : Dokumentasi Setia Budhi) (Ist )