Homelogo-ta
Banjar Today

Partai Nasdem Serahkan Perbaikan Berkas Pendaftaran ke KPU Kalsel

  • STARBANJAR  – Dewan Pimpinan Daerah Partai Nasional Demokrat (DPD Nasdem) Kalimantan Selatan menyerahkan berkas perbaikan pendaftaran bakal calon anggota legislatif di KPU Kalsel, Jum'at (12/5/2023).
Sekretaris DPD Nasdem Kalsel Ahmad Rozanie saat diwawancarai awak media usai penyerahan perbaikan berkas pendaftaran (foto : Ahmad Husaini)
Sekretaris DPD Nasdem Kalsel Ahmad Rozanie saat diwawancarai awak media usai penyerahan perbaikan berkas pendaftaran (foto : Ahmad Husaini) (Ist)