Ekonomi dan Bisnis
Pastikan Tepat Sasaran, Pemerintah Minta Pengguna LPG 3 Kg Daftar Diri
- STARBANJAR - Pemerintah berkomitmen melakukan transformasi subsidi liquid petroleum gas (LPG) tabung 3 kilogram (kg) atau elpiji bersubsidi yang diawali dengan pendataan atau pencocokan data pengguna LPG 3 kg agar lebih tepat sasaran.

Ahmad Husaini
Author

Pertamina melakukan uji coba pencocokan data dan transaksi digital LPG 3 Kg untuk mendukung penyaluran LPG bersubsidi sampai ke masyarakat yang berhak. (Pertamina)