Banjar Update
Pelaku Usaha Sumbang APD Untuk GTPP Covid-19 Banjarmasin
STARBANJAR - Pemerintah kota Banjarmasin menerima 93 alat pelindung diri jenis hazmat suit bantuan dari pelaku usaha binaan Dinas Perdagangan Dan Perindustrian (disperdagin) Kota Banjarmasin, pada selasa (16/06/2020).
APD tersebut diserahkan oleh Plt Kadisperdagin Norbiansyah kepada Ketua Tim GTPP Covid-19 Kota Banjarmasin, H Ibnu Sina yang sekaligus selaku Walikota Banjarmasin dan disaksikan oleh Asisten II Bidang Perekonomian Pembangunan Doyo Pudjadi.

Nurul Khasanah
Author


Pemkot Banjarmasin menerima bantuan APD Berupa hazmat buah karya pelaku usaha binaan Disperdagin (Istimewa)