Homelogo-ta
Banjar Update

Proyek Taman Kota Eks Kantor Gubernur Kalsel Ditarget Rampung Akhir Tahun 2020

  • STARBANJAR- Pembangunan taman kota di Kompleks Eks Kantor Gubernur Kalimantan Selatan hingga kini terus digenjot. Kabar terbaru, proyek bangunan yang berlokasi di Jalan Jenderal Sudirman, Kota Banjarmasin, ini pun sudah memasuk tahap akhir dan direncakan bakal rampung jelang tutup tahun 2020 nanti.

Proyek Taman Kota Sudirman
caption
Proyek Taman Kota Sudirman (Istimewa)