Homelogo-ta
UMKM Story

SNH Projects dan Mimpi Robby Mengenalkan Budaya Lokal Lewat Fesyen

  • Bisnis fesyen belakangan waktu terakhir tengah digandrungi pelaku UMKM di Kalimantan Selatan. Hal ini pula yang membuat Muhammad Robby kepincut merintis brand Style n Humanity (SNH) Projects. Lewat usaha itu, uniknya ia ingin berbisnis sambil mengenalkan kebudayaan dengan produk-produknya yang bernuansa etnik. 

SNH Projects
caption
SNH Projects (Istimewa)