Homelogo-ta
Banjar Update

UTBK 2020, ULM Terapkann Protokol Kesehatan

  • STARBANJAR - Ratusan calon mahasiswa baru (Maba) di Universitas Lambung Mangkurat (ULM) Banjarmasin, mengikuti pelaksanaan Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) 2020 yang digelar pada 5 hingga 12 Juli mendatang.

WR I ULM Dr Aminuddin Prahatam Putra
caption
WR I ULM Dr Aminuddin Prahatam Putra (Istimewa)