Pajak Aset Kripto

“Misalnya dikenakan pada pos pajak PPh final seperti transaksi pasar saham, saya kira potensinya cukup besar,” kata Ekonom Core, Yusuf Randy.

Lagi Hype, Pemerintah Buka Peluang Pengenaan Pajak Aset Kripto
Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) tengah mengkaji investasi aset kripto demi menggenjot target penerimaan pajak.